IAHN-TP News,- Gelaran Pertunjukan Seni Budaya dan Olahraga (PSBO) Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya Tahun 2019 pada Cabang Sepakbola telah sampai di putaran perdelapan final. Jumat(22/11) Pertandingan antara kesebelasan tuan rumah yaitu IAHN A melawan kesebelasan PS Petir telah dimenangkan oleh tim tamu dalam drama adu pinalti. Pada babak pertama PS...Read More
IAHN-TPnews,- Tim Sosialisasi Kampus IAHN-TP Palangka Raya melaksanakan Sosialisasi bertempat di Aula Sekolah SMAN 2 Dusun Selatan, Kabupaten Barito Selatan pada Hari Jumat, 22 November 2019. Ketua Tim Sosialisasi Kampus IAHN TP di Kabupaten Barito Selatan, Puspo Renan Joyo, S.Ag., M.Pd.H mengatakan bahwa latar belakang dilaksanakannya sosialisasi ini adalah minimnya peminat lulusan SLTA yang beragama...Read More
IAHN-TP News,- Jumat(22/11) Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya menggelar Orientasi Peningkatan Mutu Akademik Mahasiswa. Bertempat di Gedung Aula Serbaguna IAHN-TP Palangka Raya, kegiatan ini dihadiri oleh 112 orang mahasiswa yang terdiri dari mahasiswa IAHN-TP Palangka Raya, PMH Universitas Palangka Raya, PMH STMIK Palangka Raya, PUH Poltekes Kemenkes Palangka Raya, Pimpinan Cabang...Read More
IAHN-TP News,- Selasa(19/11), Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya menggelar Lomba Karya Ilmiah Mahasiswa Tahun 2019. Lomba Karya Ilmiah Mahasiswa merupakan rangkaian dari perlombaan yang mempertunjukkan kemampuan mahasiswa dalam bidang akademik, ide kreatif, dan Keagamaan Hindu yang berlangsung dari tanggal 19-21 November 2019. Total sebanyak 118 orang mahasiswa yang memperebutkan trofi dari...Read More
IAHN-TP News,- Senin(18/11), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya menggelar Pertunjukan Seni Budaya dan Olahraga (PSBO) Tahun 2019. Kegiatan ini merupakan satu rangkaian dari perlombaan yang mempertunjukkan kemampuan dalam bidang seni budaya dan olahraga. Seluruh perguruan tinggi di Palangka Raya mengirimkan wakil mahasiswanya untuk menjadi peserta di PSBO...Read More
Recent Comments