Info Publik

Category

Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Akademik Dosen Lektor Kepala di IAHN-TP

TPnews,- Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya melaksanakan pelantikan dan pengambilan sumpah/janji jabatan akademik dosen Lektor Kepala yang bertempat di ruang rapat Rektorat. Dosen yang dilantik adalah Dr. Kadek Sukiada, S.Ag., M.Si., yang secara resmi dilantik oleh Rektor IAHN-TP, Dr. Mujiyono, S.Ag., M.Ag. (5/11) Dalam sambutannya, Rektor menyampaikan bahwa kenaikan jabatan akademik...
Read More

Dharma Duta Festival 2025: “Generasi Muda Hindu Berkarakter, Inovatif, dan Inspiratif”

IAHNTPNews,- Fakultas Dharma Duta dan Brahma Widya Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya menyelenggarakan Dharma Duta Festival Tahun 2025 dengan tema “Generasi Muda Hindu Berkarakter, Inovatif, dan Inspiratif”. Kegiatan berlangsung di Open Stage IAHN-TP pada Kamis (30/10). Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Rektor IAHN-TP, Dr. Mujiyono, S.Ag., M.Ag. Dalam sambutannya, Rektor...
Read More

BEM IAHN-TP Gelar Dialog Kepemudaan Refleksikan Hari Sumpah Pemuda ke-97

BEM IAHN-TP Gelar Dialog Kepemudaan Refleksikan Hari Sumpah Pemuda ke-97 IAHNTP News,- Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya menggelar kegiatan Dialog Kepemudaan dalam rangka merefleksikan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025, bertempat di Aula Student Center, Kamis (30/10/2025). Kegiatan yang mengangkat tema “Meneguhkan Semangat Persatuan Pemuda di Tengah...
Read More

IAHN-TP Gelar Upacara Bendera Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97

Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya melaksanakan Upacara Bendera dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97, pada Selasa (28/10) di halaman Rektorat kampus IAHN-TP. Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Rektor IAHN-TP, Dr. Mujiyono, S.Ag., M.Ag., dengan peserta upacara terdiri dari unsur pimpinan, dosen, tenaga kependidikan, serta mahasiswa. Dalam kesempatan tersebut, Rektor membacakan sambutan...
Read More

Pelantikan PPPK Tahap II Formasi 2024 Digelar Serentak oleh Menteri Agama RI, IAHN Tampung Penyang Palangka Raya Ikut Serta

IAHN-TPNews,- Institut Agama Hindu Negeri Tampung Penyang (IAHN-TP) Palangka Raya melaksanakan pelantikan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap II (Non-Optimalisasi) Formasi Tahun 2024, bertempat di Aula Serba Guna IAHN-TP Palangka Raya, Kamis (23/10). Kegiatan ini dilaksanakan secara serentak secara serentak oleh Menteri Agama Republik Indonesia, dan diikuti oleh seluruh satuan kerja di bawah Kementerian...
Read More
1 2 3 4 80