Program Pascasarjana IAHN Tampung Penyang Palangka Raya Gelar Ujian Pra Tesis
IAHNTPnews,– Program Pascasarjana Institut Agama Hindu Negeri (IAHN) Tampung Penyang Palangka Raya melaksanakan ujian Pra Tesis yang bertempat di ruang Ujian Pascasarjana pada Kamis (13/03/2025). Mahasiswa yang mengikuti ujian ini adalah Miming Oktorianisarry, dengan judul penelitian “Pengaruh Penggunaan Media Canva terhadap Motivasi, Kreativitas, dan Hasil Belajar Pendidikan Agama Hindu di SMPN 8 Palangka Raya.” Ujian […]
















